Tuesday, December 3, 2013

MATERI UAS {Kimia} SIFAT KEPERIODIKAN



  • untuk Afinitas Elektron, Ionisasi, Kelektronegatifan, dari bawah ke atas dan dari kiri ke kanan, maka semakin besar
  • untuk Nomor Atom, Jari-jari atom, Sifat Logam, dari kanan ke kiri dan dari atas ke bawah, semakin besar


  1. Jari-Jari Atom --> jarak dari inti atom hingga kulit terluarnya
  2. Afinitas Elektron --> mudah tidaknya menangkap elektron, ditinjau dari energinya
  3. Keelektronegatifan --> mudah tidaknya menangkap elektron atom lain
  4. Ionisasi --> energi yang diperlukan untuk melepas elektron terluar dari atom
  5. Sifat Logam 
          Dalam periode, bertambahnya nomor atom, sifat logam semakin kecil
          Dalam golongan, bertambahnya nomor atom, sifat logam semakin besar
 
     6. Kereaktifan --> kecenderungan zat bereaksi secara kimia
        
         Pada unsur logam, semakin ke baawah semakin reaktif
         Pada unsur non logam, semakin ke atas semakin reaktif

No comments:

Post a Comment